Bagian 9
Biasanya, itu akan menjadi sebuah
luka yang fatal.
Tidak terbatas dengan Ras,
apakah mereka seorang Demonic Being, atau seekor Demonic Beast, kehilangan
separuh bagian atas tubuh mereka dan masih hidup sangat mustahil.
——Aku
rasa aku harus mengatakannya seperti yang diharapkan dari seorang Raja Iblis.
Meskipun Diablo telah mengekspresikan
sebuah senyuman yang tenang, dia menjadi tercengang di dalamnya.
Di dalam game, tidak peduli seberapa
banyak luka yang diberikan kepada seorang musuh, hampir tidak ada presentasi
fisik dari luka itu.
Keanehan dari perwujudannya berada
sampai menyebabkan mual.
「Hmph
…… Rasa jijik diri-mu telah meningkat, Modinalaam. Itu akan berakhir tanpa kamu
menunjukkan sebuah pemandangan yang memalukan jika kamu tidak berjuang dengan
sia-sia dan hanya terjatuh ke dalam.」
「Gugugu
…… Tak bisa dimaafkan …… Untuk membuat luka sebesar ini, pada diri-ku!」
Darah tumpah keluar bersama
suaranya.
Sasala dan Rose kembali
berada di depan Diablo.
Mereka telah berpisah
darinya tepat sebelum《Gravity Abyss》dikeluarkan, sehingga mereka tidak akan terseret ke
dalam sihir.
Mereka belum menurunkan
penjaga mereka.
「Diablo,
berhati-hati …… Saya masih bisa merasakan semangat juang musuh.」
「Master,
berikan perintah Anda kepada Rose ini.」
「Aku
tidak punya alasan untuk menunggu. Bersama dengan Raja Iblis Besar, aku akan
memusnahkan para Demonic Being sekaligus!」
Sebenarnya, karena Multiplex
Magic, dia merasa sangat lelah.
Itu mungkin baginya untuk
memulihkan MP-nya dengan potion, tetapi jika pertarungan berlarut-larut,
kemampuannya untuk berkonsentrasi akan menurun.
Terhadap tujuh Grand Turtle
dan semua dari para Demonic Being yang tak terhitung jumlahnya di sekitar
mereka, sepertinya akan sulit bagi Diablo saat ini.
Dari belakang, suara dari seorang
gadis muda memanggilnya.
Itu adalah Rem.
「Diabloー!! Baik
Krum dan Edelgart telah diselamatkan! Serta Tuan Feodal dan Emil!」
——Syukurlah
ー.
Sambil merasakan itu, dia menjadi
sadar akan Raja Iblisnya, dan mendengus.
「Hmph
…… Mereka benar-benar orang yang ulet.」
Di sekitar dari gerbang kota
yang runtuh, disana ada banyak yang tergeletak dan tidak bergerak. Mereka
mungkin tidak dapat mengatakan bahwa mereka telah berhasil tepat waktu.
Meski begitu, untunglah itu
berakhir tanpa kehilangan Krum dan yang lainnya.
Diablo sekali lagi
menyiapkan Magic Sword miliknya.
Tidak ada ruang untuk
menunjukkan simpati.
Jika mereka tidak datang,
bukan hanya Krum, tetapi bahkan orang-orang di kota ini……
Sebaliknya, Modinalaam telah
bermaksud membunuh semua orang dari Ras.
「Ini
akan menjadi sebuah pemusnahan.」
「Engkau
......sudah terlambat, Diablo.」
「Apa
kata-mu!? 」
「Tenggelam,
dalam keputusasaan ...... Hancurkan semua ciptaan, flame
of the end!!」
Modinalaam mengulurkan
tangannya ke dada kanannya, dan menusukkan jari-jarinya ke kulitnya.
Membuat sebuah suara retak,
dia merobek permukaannya.
Sebuah bola mata dimasukan
di dada kanannya.
*Zoku* Otot-otot di
sepanjang tulang belakang Diablo bergetar.
「《Raja Iblis Bola Mata Iankaroz》!?」
「Berhamburanlah!
Orang bodoh yang menentang Raja Iblis Besar!」
Modinalaam berteriak.
——
Itu《Ruination Flame》.
Dari bola mata yang terkubur
di dada kanannya, sebuah cahaya yang cukup tebal untuk menutupi bidang pandang
mereka telah dilepaskan.
Itu adalah kilatan cahaya
yang memiliki sejumlah besar dari panas dan telah menyerang Benteng Kota
Faltra. Ia mendekat sekali lagi. Barrier sudah hancur.
Diablo mendorong Sasala dan
Rose ke samping.
Dia melangkah maju.
「Ini
adalah kekalahan-mu! Raja Iblis Besar!」
Dia mendorong kepalan tangan
kirinya.
《Ruination
Flame》yang
memiliki kekuatan terbesar di Cross Reverie, adalah sihir——juga sebagai sebuah target reflection
untuk《Demon King's Ring》.
Cincin yang dipasangkan ke
jari manis Diablo memancarkan sebuah kecemerlangan kejahatan yang menyeramkan.
Tidak peduli betapa kuatnya
itu, jika itu adalah sihir!
Kilatan cahaya menyelimuti
musuh.
Ekspresi yang ditunjukkan
oleh Raja Iblis Besar di saat akhir, sungguh mengejutkan. Itu adalah wajah dari
seekor kambing hitam tapi ...... matanya menjadi terbuka lebar, mulutnya menjadi
terbuka, dan meskipun dia menjeritkan sesuatu, itu tidak bisa didengar karena
raungan sihir yang bergemuruh.
Sosok dari dirinya telah
ditelan oleh cahaya putih.
Semuanya menjadi putih
bersih.
Cahaya terang yang
menghancurkan mata akhirnya mereda.
Bahkan suara telah lenyap,
dan itu menjadi sangat sunyi.
Diablo menjadi waspada
terhadap sekitarnya.
Bahkan tidak ada jejak dari
dirinya.
——Jadi
tidak ada satupun mayat.
Dengan hal semacam ini, polanya
adalah ketika semua orang bersemangat dengan kemenangan,
mereka akan mendapat sebuah serangan kejutan dari musuh yang sebenarnya masih hidup,
dan teman-temannya akan terbunuh.
Dia tidak akan mengikuti “klise”
bodoh semacam itu.
Diablo mengangkat suaranya.
「Shera!
Bisakah kamu memberitahu kekuatan
sihir dari para Demonic Being!?」
「Hie!? Y, yeah. Umumnya.」
「Apa
perubahannya dibandingkan dengan beberapa
saat yang lalu!? Apakah kekuatan sihir yang diberikan oleh Raja Iblis Besar
lenyap!?」
Karena mereka berada di kejauhan
sampai titik dimana mereka tidak bisa tahu ekspresi dengan penglihatan dari Ras,
dia sangat khawatir tentang jika dia bisa membedakannya tapi ......
Shera membuat sebuah deklarasi.
「Itu
menurun! Kekuatan sihir para Demonic Being lebih rendah dari sebelumnya,
Diablo!」
「……!!!!」
Apakah mereka berhasil!?
Sasala mengangguk.
「Nafsu
haus darah kuat yang terasa menggelitik, tidak ada lagi di sini. Kemungkinan
besar, Raja Iblis Besar telah…… 」
Rose membuat laporan.
「Tidak
ada respons pada semua sensor. Itu adalah kemenangan milik Master.」
「OSSHAAAAA!」
Kegembiraan sederhana itu
tidak seperti Raja Iblis. Dia melakukan yang terbaik untuk mengendalikan
dirinya sendiri.
Diablo mengangkat bahunya
dengan sebuah tampilan bosan.
「Hmph
…… Karena dia mengaku dirinya sebagai Raja Iblis Besar, aku berharap dia pasti
akan kuat? Itu adalah hiburan yang cukup bodoh. Melihat
pada itu sekarang bahwa semua sudah selesai, aku bahkan
tidak mengalami suatu cedera tunggal. Sungguh sebuah kekecewaan luar biasa!」
——Yah,
itu karena aku mampu memantulkan Sihir Maximum yang merupakan kartu truf musuh,
dan karena Sasala dan Rose telah melindungi-ku.
Itu adalah sebuah pertarungan
dimana dia bisa mengakuinya bahwa pertempuran lebih mudah ketika disana ada seorang
garda terdepan.
Shera berlari ke arahnya.
「Hurrayyyy
!! Diablo, kamu sangat kuat!!」
「Hmph
…… Kenapa kamu mengatakan sesuatu yang sudah kamu ketahui pada
titik akhir ini di ti...... fuwapuh!?」
Wajahnya telah dikubur oleh
payudaranya Shera yang melimpah yang telah melompat ke arahnya.
Rose menyipitkan matanya.
「Master,
saya benar-benar minta maaf. Saya telah mengabaikan sebuah makhluk jahat ......
」
「Wawah
!? Rose-san, jangan menyodok pantat-ku dengan pedang-mu, ngerti ー!? 」
Shera berjuang sambil
memeluknya.
Lebih, wajahnya, ke dalam payudaranya!
Payudaranya!
Begitu lembut, begitu
hangat, begitu bulat sempurna.
「Rose-san,
itu menusuk-ku, itu akan menembus, ke pantat-ku, kamu tahu ー!?」
「Menjauhlah
dari Master!」